Minggu, 14 Juni 2009

Flash Disk menjadi RAM

Tips kali ini adalah memodifikasi flash disk menjadi RAM (memory),yang berguna banget untuk mengatasi lemotnya running komputer kita yang memiliki memori terbatas.
Flashdisk yang biasanya hanya dipakai sebagai media penyimpanan data ,bisa kita gunakan sebagai memori, yang tentunya sangat berguna untuk mempercepat proses system komputer kita, tentu saja berguna juga untuk mempercepat koneksi internet,secara tidak langsung.

Beberapa manfaat software ebooster lainnya :

  1. Melaunch aplikasi favorit kita dengan lebih cepat,karena dengan software yang kita gunakan, akan mengoptimalkan performa dengan mem pre-caching file-file aplikasi tersebut dan mampu membuat akses yang lebih cepat dan mengurangi delay
  2. Mempercepat booting windows
  3. Memaksimalkan penyimpanan data pada RAM dengan lebih baik
  4. Meningkatkan kinerja laptop,karena dengan FLASH yang digunakan sebagai RAM,mengurangi aktifitas kinerja hard drive.
  5. Membuat battery laptop lebih awet,karena dengan ringannya beban aktifitas hard drive maka otomatis battery akan lebih ringan kerjanya.
Ok, silahkan download software nya disini, tinggal launch …plug n play…

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.