Minggu, 06 September 2009

Rangking Alexa pada situs anda

Beribu jalan menuju roma, begitulah kata orang bijak, dan mungkin saja juga cocok untuk disebutkan pada "pejuang" menaikkan ranking Alexa. Ranking Alexa memang menjadi patokan dalam berbagai program monetisasi blog dan juga sebagai patokan atau ukuran kepopuleran suatu blog, karena Alexa akan mengukur ranking kepopuleran blog berdasarkan tingkat pengunjung. Alexa biasanya akan menghitung ulang pengunjung suatu situs setiap 5 menit sekali.

saya tidak akan berlama-lama, langsung saja pada poinnya yakni saya akan memberikan sedikit tips bagi anda yang ingin meningkatkan ranking Alexa

1. pasang gadget ranking alexa pada blog atau situs anda, kode HTML gadget tersebut bisa anda dapatkan di Alexa Site Stats Button atau Alexa Traffic Rank Button pada halaman Site Owner masukkan alamat web anda dan klik tombol Build Widget, setelah itu anda bisa mengambil kode HTML sesuai dengan ukuran yang anda inginkan. Pemasangan gadget ini memudahkan alexa menghitung setiap pengunjung yang datang ke blog anda.

2. pasang add ons Alexa Sparky pada Mozilla anda, ini juga akan mempermudah Alexa menghitung pengunjung blog/situs anda, dan anda juga bisa mngontrol perkembangan ranking Alexa, seperti memasang gadgetnya




3. menset default home web browser anda dengan alamat blog atau situs anda, untuk Mozilla klik Tools -> Options -> Home Page, sedangkan untuk Internet Explorer klik Tools -> Internet Options -> Home page

4. daftarkan blog anda di situs jejaring sosial seperti Digg, Stumbleupon, Ma.gnolia, Delicious, Furl, Technorati, Simpy, Spurl, Reddit, Mybloglog, Blogcatalog, dan lain-lain. Untuk blog bahasa indonesia, coba daftarkan ke Blog-Indonesia, Lintas Berita, Info Gue, dal lain-lain.

5. buatlah RSS Feed blog anda terkoneksi dengan Profil Twitter, Facebook, atau FriendFeed anda

6. daftar ke situs yang menyediakan fasilitas input ke banyakproxy, saya menyarankan Doorwaypage, masuk ke situs tersebut dan ketik alamat situs anda pada kolom "Url:" dan beri centang pada "Wait for notify from server:" dan pilih "Unique Proxy Servers List:" kemudian klik Generate users, dan setting browser anda menjadi "Allow Popup". Lakukan berulang ulang dengan proxy yang berbeda.

7. gunakan Alexa Rank Enhancer untuk meningkatkan ranking Alexa, software ini bisa didownload di link di bawah ini



8. gunakan software Ranking Booster, cara kerjanya sama seperti Alexa Rank Enhancer, software ini bisa didownload di link di bawah ini, untuk registrasinya isi username dengan TEAM ViRiLiTY, dan serial number: 57353236529954


9. gunakan software Alexa Booster, cara kerjanya juga sama seperti Alexa Rank Enhancer, software ini bisa didownload di link di bawah ini, untuk registrasinya isi username dengan EXPLOSiON, dan serial number: 530152934607



10. pakai software SEO Elite, ini akan mengoptimalkan Search Engine Optimization, software ini bisa di dapatkan di link di bawah ini



11. dan yang terakhir patut anda coba yakni menggunakan software yang bernama Add Web Website Promoter, seperti namanya yakni berguna untuk mempromosikan situs anda di dunia internet, untuk mendapatkannya bisa mendownload melalui link di bawah ini



Selamat mencoba.